RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN
BIMBINGAN DAN KONSELING
A.
Sekolah : .................
B.
Kelas/semester :
C.
Topik
Permasalahan : Topik Tugas (Bahaya Narkoba)
D.
Bidang
Bimbingan : Pribadi
E.
Jenis Layanan : Bimbingan Kelompok
F.
Fungsi
Layanan : Pemahaman dan Pencegahan
G.
Tujuan dan Hasil yang Ingin Dicapai
1. Tujuan
Layanan : setelah kegiatan ini, siswa
diharapkan memahami bahaya
Narkoba.
2. Hasil
yang Ingin Dicapai : siswa tidak
mencoba-coba Narkoba
H.
Sasaran
Layanan : .......................
I.
Uraian Kegiatan :
.............
J.
Materi
Layanan : Terlampir (Bahaya Merokok)
K.
Sumber
Materi : (buku sumber/ web)
L.
Pelaksanaan
Layanan :
1. Waktu : 1 x ..... menit
2. Biaya : Mandiri
3. Tempat : Ruang Bimbingan Kelompok
4. Hari/Tgl : Rabu/....Mei 20....
K. Metode :
Diskusi, Tanya Jawab dan Permainan
L. Alat
dan
Media : Kertas dan Media Bimbingan
M. Penyelenggara
Layanan :
Konselor Sekolah
N. Pihak
yang disertakan dalam layanan dan perananya
masing-masing
: Teman sejawat sebagai co leader
O. Rencana
Penilaian
1. Penilaian
Proses :
Dilaksanakan pada saat kegiatan berlangsung, dengan
cara
mengamati keaktifan, kesungguhan dan keantusiasan anggota kelompok selama
kegiatan BKp berlangsung.
2. Penilaian
Hasil : Dilaksanakan setelah kegiatan pemberian
layanan selesai
dilaksanakan
(Laiseg, Laijapen, Laijapang).
P. Analisis : Dari hasil evaluasi / penilaian
dapat dilakukan analisis sebagai
berikut:
1. Analisis
Penilaian Proses : Analisis penilaian proses kegiatan untuk
diketahui hambatan dan dukungan dalam pencapaian tujuan.
2. Analisis
Penilaian Hasil : Analisis penilaian hasil
diketahui tingkat pencapaian materi dan pencapaian tujuan.
Q. Tindak
Lanjut : Melakukan tindak lanjut bagi
peserta didik yang
memerlukan bimbingan lanjutan secara
individual.
R. Keterkaitan
Layanan dengan Jenis Layanan / Kegiatan Pendukung
Layanan Konseling
Kelompok dan Konseling Individu
S. Catatan
Khusus :
Banjar, Mei 20...
Mengetahui,
Kepala
Sekolah Konselor Sekolah
............................... ...............................
NIP. ....................... NIP.
...........................
Tidak ada komentar:
Posting Komentar